BERKATA BAIK ATAU DIAM!



Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam juga bersabda,


مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الآخِرِ فَلْيَقُلْ خَيْرًا، أَوْ لِيَصْمُتْ

“Barang siapa beriman kepada Allah dan Hari Akhir, maka berkatalah yang baik dan jika tidak maka diamlah.”
(HR. Bukhari No. 6018 dan Muslim No. 47).

Ma'had Imam Syafi'i Bantarsari - Cilacap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar